Pada Rabu, 20 Januari 2021 SLB Cendana Duri mengadakan kegiatan Terapi Sensori yang dilakukan oleh bapak Dr. Deni Satria, M.Pd. (Direktur Yayasan Pendidikan Cendana Riau). Terapi ini dilakukan kepada beberapa siswa yang memiliki permasalahan pada pendengaran, bicara, fisik dan motorik. Setiap anak memiliki kebutuhan yang berbeda-beda, sesuai dengan hambatan yang dimilikinya oleh karena itu perlu dilakukan kegitan terapi untuk meminimalisir permasalahan dan hambatan yang dimiliki oleh anak.
Raihana Kania Putri Sena (Hambatan pendengaran, berat/total)
Reyhan Prabowo. S (Hambatan Pendengaran, masih bisa mendengar bunyi keras)
Mawendra (Hambatan pendengaran, masih memiliki sisa pendengaran)
Awal Rahman (Hambatan intelektual, fisik motorik)
kondisi fisik motorik awal mulanya kaku, sulit duduk bersila dan duduk dengan menekuk kedua kaki
alhamdulillah setelah melakukan terapi awal mampu duduk bersila dan mampu menekuk kedua kakinya.
Rifael Anggi Manalu (Hambatan Pendengaran)
setelah diterapi anggi terlihat klebih bersemnangat, fokus dan mampu menerima pembelajaran dengan baik.
Nisa Aulia Gusfa (Hambatan Pendengaran, berat/total)
Bunga Ledira Pujana (Hambatan Pendengaran, masih memiliki sisa pendengaran)
Novita Aurelia Sitompul (Hambatan Pendengaran, masih memiliki sisa pendengaran)
Olga Fauzan (Hambatan Pendengaran, masih memiliki sisa pendengaran)